APA SAJA YANG MUSTI KITA LAKUKAN DALAM MENCARI ILMU DAN MEMILIH TEMAN
APA SAJA YANG MUSTI KITA LAKUKAN DALAM MENCARI ILMU DAN MEMILIH TEMAN
A. Sabar dan Tabah Dalam Belajar
dalam mencari ilmu tentu banyak sekali godaan untuk berhenti dan menyerah, akan tetapi semua godaan itu bisa teratasi jikalau kita selalu sabar dan tabah dalam mencari ilmu.
- Segala sesuatu , maunya menuju tempat yang tinggi
- Tapi jarang, memiliki hati yang tabah di emban oleh banyak orang
Sebaiknya pula, pelajar selalu memegangi kesabaran hatinya dalam mengekang kehendak hawa nafsunya. Seorang penyair berkata :
- Hawa nafsu, dialah yang hina
Juga berhati sabar dalam menghadapi cobaan dan bencana. Ada dikatakan : "Gudang simpanan cita, terletak pada banyaknya bencana."
Di syairkan untuk saya ada yang berpendapat bahwa syair ini dari gubahan Ali bin Abu Tholib sebagai berikut:
B. Memilih Teman
Syiir dikatakan:
- Jangan bertanya siapakah dia? Cukup kau tahu itu dari temannya.karena siapapun dia, mesti berwataq seperti temannya.
- Bila temannya durhaka, jauhilah dia .bila bagus budinya, dekatilah/bersahabatlah dengan dia, maka kamu akan mendapatkan petunjuk yang baik !
dan kita tidak dianjurkan untuk berteman dengan orang yang tidak baik
• Jangan kau temani sipemalas, hindari segala halnya, banyak orang shaleh menjadi tidak baik , sebab jeleknya sandarannya
• karna kebodohan akan cepat menular kepada orang yang cerdas , seperti bara api yang akan padam diatas abu
Nabi saw bersabda : Semua bayi itu dilahirkan dalam keadaan kesucian islam, hanya kedua orang tuanyalah yang membuatnya jadi yahudi, nasrani, atau majusi.
Ada dikatakan kata hikmah dalam bahasa persi :
- Teman yang durhaka, lebih berbisa daripada ular yang bahaya
Demi Allah Yang Maha Tinggi, Nan Maha Suci
- Teman buruk, membawamu ke neraka jahim
Teman bagus, mengajakmu ke sorga na'im
Ada Disyi'irkan:
- Bilakau ingin mendapat ilmu dari ahlinya
Atau ingin tahu yang gaib dan memberitakannya
- maka dari nama bumi, ambillah pelajaran tentang isinya
Post a Comment for "APA SAJA YANG MUSTI KITA LAKUKAN DALAM MENCARI ILMU DAN MEMILIH TEMAN"